Find us Here

Waspadai Modus penipuan penitipan Barang

Modus penipuan berupa penitipan barang berharga sebagai jaminan;
Penipuan yang bermodus seperti ini jarang dijumpain namun kenyataannya pernah terjadi di sejumlah wilayah/kota. Sandiwara dimainkan oleh 2 pelaku, pelaku pertama menitipkan barang berharga berupa sepeda motor atau jenis lainnya, dan meminjamkan dengan dalih alasan yang sangat sekarat misalnya ingin mengirimkan uang untuk keluarganya dikampung yang lagi sakit, atau dengan alasan lainnya yang manarik simpati korban, kemudian selang beberapa jam kemudian pelaku kedua datang mengambil barang yang dititip oleh pelaku pertama titipkan pada korban seolah-olah antara pelaku pertama dengan pelaku kedua tidak saling mengenal, bahkan barang titipan tersebut murni milik yang diambil tanpa sepengetahuan pelaku kedua sehingga pelaku kedua dengan seolah tak berdosa mengambil harta miliknya. Alhasil pelaku berhasil mengambil uang korban dan mengambil barang titipannya kembali.
Solusinya:
1. Jangan pernah percaya dengan titipan tersebut apabila anda tidak saling kenal
2. Apabila titipan barang sudah terjadi kemudian pihak yang mengambil titipan tersebut datang jangan dikasih atau paling tidak laporkan ke pihak yang berwajib.
3. Semoga kasus tersebut tidak menimpa anda, berhati-hatilah.


Blog, Updated at: 3:06:00 PM

0 komentar:

Post a Comment

Popular Posts

Flag Counter
“Jika kalian berbuat baik, sesungguhnya kalian berbuat baik bagi diri kalian sendiri” (QS. Al-Isra:7)

FOLLOW DAPATKAN UPDATE

Download Lainnya

close