Find us Here

Bolehkan Ayat Al-Qur'an dijadikan Nada Dering Handphone???



Pernahkah anda berpikir bahwa menggunakan Ayat sebagai Nada dering di Handphone diharamkan?
Di suatu malam, saya sedang membaca status facebooker yang tampil satu persatu dalam beranda FB saya, beberapa status lewat namun saya menghentikan beranda kemudian mengklik satu status yang terkesan memberi pengetahuan bagi saya yaitu berkenaan dengan “Pengunaan ayat al-Qur’an sebagai nada dering di Handphone”.
Nah, selama ini mungkin saya sendiri tidak pernah terpikir bahwa ada larangan menggunakan bunyi alqur’an di handphone, hal ini membuat saya kaget dan merasa berdosa menggunakan kumandang azan, bunyi bacaan al-Qur’an sebagai nada dering.

Salah satu Status Facebook yang saya baca tersebut menyatakan ketidakbolehan bahkan haram hukumnya menggunakan ayat al-qur’an sebagai nada sering, disebabkan bahwa “bunyi ayat al-qur’an yang tidak selesai bacaannya ketika kita mengangkatnya dapat merubah makna ayat tersebut. Maka dengan demikian haram menggunakan ayat al-qur’an, status tersebut juga menekankan bahwa Al-Qur’an bukan untuk nada Dering melainkan untuk hidayah.

  

 semoga dapat pencerahan nantinya...!!


Blog, Updated at: 2:57:00 PM

0 komentar:

Post a Comment

Popular Posts

Flag Counter
“Jika kalian berbuat baik, sesungguhnya kalian berbuat baik bagi diri kalian sendiri” (QS. Al-Isra:7)

FOLLOW DAPATKAN UPDATE

Download Lainnya

close